Inspirasi Desain Masjid Minimalis


Sponsored Links
Masjid Minimalis Terbaru
Masjid dengan desain model minimalis saat ini cukup menjadi perhatian dan incaran banyak orang. Gimana tidak menjadi incaran dan keinginan banyak orang, lha desain masjid dengan konsep minimalis memiliki kelebihan desain yang sederhana, simpel dan fungsional. Ini merupakan satu dari sekian keistimewaan dari desain masjid minimalis.
Masjid hari ini memang tak seperti masjid zaman dahulu. Jika dulu orang sangat gemar membangun masjid dengan konsep yang detail, indah dan artistik. Namun orang zaman modern hari ini menginginkan bangunan yang sederhana namun cukup optimal dan fungsional dalam penggunaan bangunan. Jadi salah satu desain yang mampu menjadikan desain yang indah serta ciamik khususnya masjid ya desain masjid minimalis modern terbaru.
Desain masjid minimalis disukai orang karena memang desain masjid ini bisa di bangun dengan biaya yang lebih hemat di bandingkan dengan masjid dengan gaya klasik yang memiliki banyak aksesoris, banyak pernak-pernik banyak sekali hiasan yang membuatnya tampak indah dan menawan. Orang zaman sekarang lebih berfikir pada pola fikir rasionalitas. Ya, mereka lebih memilih memabngun rumah ibadah yang simpel, sederhana, tak perlu banyak perawatan ekstra tinggi dan bisa di huni dengan nyaman, itu semua dipunyai masjid dengan desain minimalis.
Desain Masjid Minimalis Modern
Membangun masjid modern saat ini tentu tak sama dengan membangun masjid zaman jadul. Masjid modern rata-rata di dominasi dengan model yang simpel, sederhana namun tak kalah menarik dengan desain masjid dengan tema klasik yang penuh dengan arsitektur kelas tinggi. Masjid modern lebih cenderung menjadi masjid yang super simpel namun mempunyai tingkat keindahan yang modern dan sederhana. Ini adalah salah satu ciri khas model desain dengan pola tema minimalis modern. Masjid modern memang cukup di bangun dengan model yang bagus, berkesan rapi serta praktis dalam urusan interior dan eksterior.

Desain Masjid Kombinasi Joglo Modern
Perkembangan pembangunan masjid kian hari kian menarik! Banyak sekali desainer-desainer mudah yang mampu mengaplikasikan desain masjid modern dengan kolaborasi bangunan lokal, salah satu bangunan lokal yang bisa di kombinasikan dengan masjid modern adalah desain masjid dengan ide desain Joglo Modern. Ya, desain masjid ini bisa Anda jumpai di daerah Semarang yang notabenya adalah Masjid Agung Semarang milik provinsi Jawa Tengah. Desainnya cukup keren dengan mengandalkan desain masjid berkonsep Joglo khas Jawa.
Masjid dengan konsep Joglo Jawa sebetulnya sudah ada sejak zaman Wali Songo dulu, namun seiring perkembangan zaman, desain masjid dengan konsep Joglo di kolaborasikan dengan desain masjid bertema minimalis, kalo di beri judul yang paling tepat adalah desain masjid Joglo Minimalis, sebuah desain ayng mengandalkan kesederhanaan serta kearifan budaya lokal bangunan Joglo. Tentunya menjadi masjid yang super keren dan modern untuk bangunan ibadah hari ini.

0 Response to "Inspirasi Desain Masjid Minimalis"

Post a Comment